Update Menu Footer
Last updated
Last updated
Anda dapat mengupdate menu footer (tampilan menu di website yang ada di paling bawah), seperti menu Customer Service, Information, Useful Link, Company Map, dan lain-lain.
Berikut cara update menu footer:
Login di website admin > Masuk ke menu Journal > klik Dashboard > klik Footer > klik Menu, seperti tampilan dibawah ini.
Klik LINK, lalu akan muncul tampilan seperti ini.
Scroll ke bawah, lalu klik Add Column
Maka akan tampil seperti ini
Misalnya Anda ingin menambahkan tulisan Customer Service, lalu isi Row Name dan Column Title dengan tulisan "Customer Service", untuk Column Type pilih Menu seperti gambar diatas, lalu pilih "ON" pada menu Status, Enable on Phone, Enable on Tablet, dan Enable on Desktop agar footer tersebut dapat tampil di berbagai jenis gadget, dan untuk menu Sort Order bisa dikosongkan atau diisi sesuai selera Anda (itu akan berpengaruh pada urutan tampilannya).
Setelah itu, klik Add Menu Item seperti berikut.
Misalnya Anda ingin menambahkan nomor telepon yang bisa dihubungi, maka Anda bisa input seperti ini. (Untuk menu Open in New Tab, jika klik ON maka setelah customer klik nomor telepon maka customer akan otomatis diarahkan ke tab baru di bowsernya, tapi jika klik OFF maka customer akan tetap di tab yang sama walaupun customer telah mengklik nomor telepon Anda).
Anda bisa klik lagi Add Menu Item jika menginginkan menu tambahan seperti email, atau yang lainnya.
Jika sudah selesai, Klik Save di bagian kanan atas.